You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Taman Radio Di Keramat Pela Tidak Terawat
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Taman Radio di Keramat Pela Tidak Terawat

Warga mengeluhkan kondisi Taman Radio di Jalan Radio 2, Kelurahan Kramat Pela, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, yang minim perawatan. Warga mengimbau agar taman segera diperbaiki.

Pokoknya taman jangan sampai tidak terurus, semua harus dirawat dengan baik

Warno (55), warga RT 01/04 Kelurahan Kramat Pela, mengaku risih dengan taman yang kumuh lantaran tidak terawat. Padahal taman tersebut kerap dimanfaatkan warga untuk berinteraksi.

"Kalau taman lain kan ada di jalan protokol sering dilihat jadi dirawat. Kalau di sini karena lokasinya tersembunyi sehingga minim perawatan," ujar Warno, Kamis (27/8).

500 Pohon Peneduh akan Ditanam di TPU Tanah Kusir

Kepala Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta, Ratna Diah Kurniati berjanji akan menegur jajarannya yang tidak mengurus Taman Radio.

"Pokoknya taman jangan sampai tidak terurus, semua harus dirawat dengan baik," kata Ratna.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1224 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1124 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1106 personTiyo Surya Sakti
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1057 personNurito
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye995 personAldi Geri Lumban Tobing